• TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA CYBER
  • DISCLAIMER
  • REDAKSI
Sabtu, Juli 12, 2025
  • Login
  • Home
  • Nasional
  • Regional
    • Jabar
    • Bogor
    • Cimahi & KBB
    • Cianjur
    • Majalengka
    • Sukabumi
  • Pemerintahan
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Politik
  • Lifestyle
  • Ragam
No Result
View All Result
mbinews.id
Advertisement
  • Home
  • Nasional
  • Regional
    • Jabar
    • Bogor
    • Cimahi & KBB
    • Cianjur
    • Majalengka
    • Sukabumi
  • Pemerintahan
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Politik
  • Lifestyle
  • Ragam
No Result
View All Result
mbinews.id
No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Regional
  • Pemerintahan
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Politik
  • Lifestyle
  • Ragam

Sekda Nias Utara Direhabilitasi, Begini Tanggapan Anggota Dewan Berkat Kurniawan Laoli

mbiredaktur by mbiredaktur
Juni 23, 2021 - 14:27:16
in Sumatera Utara
0
Sekda Nias Utara  Direhabilitasi, Begini Tanggapan Anggota Dewan Berkat Kurniawan Laoli
539
SHARES
2.3k
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

MEDAN, Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Nias Utara, Sumatera Utara (Sumut) Yafeti Nazara, yang ditangkap Personil Polisi saat pesta narkoba bersama sejumlah wanita di Karaoke Bosque Medan, kini tak lagi di rumah tahanan polisi (RTP) Polrestabes Medan.

Dia (Yafeti Nazara) yang kini adalah mantan Sekda Nias Utara itu dikabarkan saat ini tengah melakukan proses rehabilitasi di rumah sakit jiwa Prof Dr Ildrem Medan.

Hal itu diketahui berdasarkan sumber informasi yang diperoleh dari berbagai media online di Sumut mengatakan “Sekda Nias Utara Direhabilitasi”.

BeritaLainnya

Koramil 0607-04 Cikole Kota Sukabumi Utara, Terus Lakukan Pembinaan Terhadap Anggota Saka Wira Kartika

Sidang Mediasi Ditunda, Tim Ran Law Firm Kota Medan: Ada Unsur Kesengajaan

Menanggapi itu, anggota DPRD Sumut Pdt Berkat Kurniawan Laoli angkat bicara. Pdt Berkat kepada wartawan mengaku kecewa atas rehabilitasi bagi ASN (Yafeti Nazara) pengguna narkoba.

“Kita kecewa lah. Harusnya diproses hukum. Ditersangkakan. Apalagi yang ditangkap adalah seorang Sekda. Dijadikan contoh lah agar ada efek jeratnya dan menjadi pedoman bagi yang lainnya juga” kata Pdt Berkat Kurniawan Laoli saat dijumpai wartawan di ruang kerjanya di Kantor DPRD Sumut Jalan Imam Bonjol No 5 Medan. Rabu (23/062021)

Kendati demikian, Anggota Dewan dari dapil Sumut VIII Kepulauan Nias ini berharap agar ke depannya hal serupa tidak terjadi lagi. Karena masyarakat juga pasti kecewa.

“Kita kecewa. Masyarakat di Nias pun ikut kecewa akan hal ini. Ke depannya diharapkan janganlah seperti ini lagi. Jangan langsung direhabilitasi tapi ditindak berdasarkan undang-undang yang berlaku di negeri ini.” imbuh Pdt Berkat Kurniawan Laoli yang juga anggota Komisi A DPRD Sumut itu.

Sekilas informasi tambahan, bahwa memang, rehabilitasi merupakan salahsatu cara untuk menyelamatkan korban pengguna narkotika dari ketergantungan.

Karena pengertian dari rehabilitasi adalah usaha untuk memulihkan pecandu dari ketergantungan narkotika dan hidup normal sehat jasmani dan rohani.

Sehingga, pecandu atau Korban dapat menyesuaikan dan meningkatkan kembali keterampilannya, pengetahuannya, kepandaiannya, pergaulannya dalam lingungan hidup atau dengan keluarga yang disebut dengan resosialisasi.

Berdasarkan pasal 54 Undang-undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika disebutkan bahwa Pecandu narkotika dan korban penyalahgunaan narkotika wajib menjalani rehabilitasi medis dan sosial.

Reporter : Sadar Laia

Tags: anggota DPRD Sumut Pdt Berkat Kurniawan LaoliSumatera Utara
Previous Post

Disnaker Kota Bandung Gelar Jobfair Online, 30 Perusahaan Buka Lowongan Pekerjaan

Next Post

Akibat Harga Komoditas Naik Harga di Bulan Mei, Kota Sukabumi Alami Inflasi Sebesar 0,09 Persen

BeritaTerkait

Koramil 0607-04 Cikole Kota Sukabumi Utara, Terus Lakukan Pembinaan Terhadap Anggota Saka Wira Kartika
Jabar

Koramil 0607-04 Cikole Kota Sukabumi Utara, Terus Lakukan Pembinaan Terhadap Anggota Saka Wira Kartika

Maret 11, 2022
Sidang Mediasi Ditunda, Tim Ran Law Firm Kota Medan: Ada Unsur Kesengajaan
Sumatera Utara

Sidang Mediasi Ditunda, Tim Ran Law Firm Kota Medan: Ada Unsur Kesengajaan

Juli 16, 2021
Oknum Guru dan Anggota Dewan di Deliserdang Diminta Dipecat
Sumatera Utara

Oknum Guru dan Anggota Dewan di Deliserdang Diminta Dipecat

Juli 2, 2021
Pembunuhan Kalinus Zai Ditangkap,  Anggota DPRD Sumut Komisi A Thomas Dachi Apresiasi Kinerja Polda Sumut
Sumatera Utara

Pembunuhan Kalinus Zai Ditangkap, Anggota DPRD Sumut Komisi A Thomas Dachi Apresiasi Kinerja Polda Sumut

Juni 30, 2021
Bos KTV Electra Kembali Diteror, dari Surat Kaleng Hingga Kaca Mobil Pecah
Sumatera Utara

Bos KTV Electra Kembali Diteror, dari Surat Kaleng Hingga Kaca Mobil Pecah

Juni 29, 2021
Mau Kuliah S1, S2? Di UPMI Aja, 10 Jurusan Terfavorit dan Tersedia Beasiswa
Sumatera Utara

Mau Kuliah S1, S2? Di UPMI Aja, 10 Jurusan Terfavorit dan Tersedia Beasiswa

Juni 23, 2021
Next Post
Akibat Harga Komoditas Naik Harga di Bulan Mei, Kota Sukabumi Alami Inflasi Sebesar 0,09 Persen

Akibat Harga Komoditas Naik Harga di Bulan Mei, Kota Sukabumi Alami Inflasi Sebesar 0,09 Persen

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pos-pos Terbaru

  • BAZNAS Jabar Salurkan Beasiswa untuk 12 Santri Bina Insan Mulia Cirebon
  • Pansus 10 DPRD Kota Bandung Bahas RPJMD Kota Bandung Tahun 2025–2029
  • Wali Kota Sukabumi Lantik 12 Eselon II dan 9 Orang Fungsional
  • Cari Hotel untuk Liburan Keluarga di Bandung? Ini yang Harus Diperhatikan
  • H.Yusup Resmi Dilantik Menjadi Ketua PGRI Kabupaten Bandung
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA CYBER
  • DISCLAIMER
  • REDAKSI

© 2023 MBINEWS - Design by MFCTeam.

No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Regional
    • Jabar
    • Bogor
    • Cimahi & KBB
    • Cianjur
    • Majalengka
    • Sukabumi
  • Pemerintahan
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Politik
  • Lifestyle
  • Ragam

© 2023 MBINEWS - Design by MFCTeam.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In